Cara membuat Sambal Goreng Sotong ala chef Aji
Assalamualaikum wr wb
Baik apa kabar semuanya....
Baik disini saya mau berbagi resep baru ini yang baru saya buat. Sebenarnya sih, hanya iseng-iseang aja sih saya buat menu masakan ini. Tetapi setelah saya coba memakan masakan saya kok rasa enak bangat ia...! Saya juga terkejut dengan masakan yang saya buat ini, kok rasa nya enak ia...padahal hanya buat nya iseng-iseng aja, tidak terpikir mau buat menu masakan ini. Sehingga saya beri nama menu masakan saya ini dengan menu masakan " SAMBAL GORENG SOTONG".
Penasaran ia mau tau cara bikin Sambal Goreng Sotongnya.....? Yuk ikuti step to step menu masakan tersebut.
1. Bagimana cara membuat Sambal Goreng Sotong selezat yang tidak terpikirkan sebelumnya.
BAHAN-BAHAN :
- 1/4 Sotong
- 3 siung Bawang putih
- 2 Siung bawang merah
- 2 sdm cabai bubuk
- 1/2 Garam(Secukupnya)
- Terasi secukupnya
- 2 sdt Penyedap rasa
- 2 sdt Gula pasir
- Asam jawa secukupnya
- 3/2 Sdm minyak makan
- 3 buah cabai hijau
- Sotong di bersih terlebih dahulu, kemudian di potong dua bagian.
- Ambil bawang merah, bawang putih, lalu ditumpuk sampai halus.
- Setelah itu, tumbis cabai hijau.
- lalu Cabai bubuk di kasih air secukupnya
- Panaskan minyak makan tunggu sampai minyak makan panas, masukkan Semua rempah yang sudah dihaluskan.
- Aduk-aduk rempah yang sudah dimasukan sampai menyatu, lalu tunggu rempah tersebut mengeluarkan aroma.
- Kemudian masukkan sotong kedalam rempah tersebut, aduk lagi sampai menyatu.
- Dan kasih garam, penyedap rasa, terasi, Gula pasir, asam jawa dan masukkan Cabai hijau yang sudah ditumbis
- Selanjutnya aduk semua rempah sehingga menyatu dengan sotong, tutup sebentar 3 menit untuk mengeluarkan aroma dari sotong tersebut.
- Setelah 3 menit dan aroma sudah terasa siap sajikan.....!
Selesai...!
Alhamdulillah, sudah selesai resep dari saya semangat mempraktekkannya ia. Tunggu resep dari saya lagi oke.
Jangan lupa di Shere....Thank you
0 Response to "Cara membuat Sambal Goreng Sotong ala chef Aji"
Posting Komentar